Pemetaan Hirarki
Proses-Proses Value Chain Terpilih
Gambar 6 Penguraian secara hirarki dari proses-proses valu chain layanan pengujian
kendaraaan bermotor
Prose inti dalam value chain mungkin saja masih
terlalu umum. Untuk memperoleh pemahaman dan kemudahan dalam proses analisis
dan redesign, prose-prose terebut dapat diuraikan lebih detil menjadi
subproses-subproses. Gambar 6 menunjukan proses dekomposisi proses-proses utama
(level 1) menjadi lebih detil kedalam sub-sub proses.
Prose-proses Inti, Support dan Manajemen
Proses Dasar yaitu proses yg menghasilkan produk atau jasa. Proses Pendukung (sering
disebut Proses Enable) tidak menambahkan nilai, tetapi diperlukan untuk
menjamin bahwa proses-proses dasar terus
berfungsi. Proses Manajemen menentukan, membangun serta mempertahankan hubungan
pemasok perusahaan.
Gambar 7 Proses-proses init, suport dan manajemen
Dari gambar 7 terdapat
proses pemeliharaan alat uji. Proses ini termasuk proses suport karena tidak
menambahkan nilai pada jasa tetapi diperlukan untuk menjamin jasa layanan
pengujian kendaraan dapat terus berfungsi. Didalam proses ini terdapat
subproses pemeriksaan rutin yaitu proses pemeriksaan alat-alat uji secara
berkala dan proses perbaikan jika ada kerusakan atau pemeliharaan seperti
penggantian pelumas.
Sedangkan proses pengadaan
alat baru termasuk proses manajemen. Peralatan uji mempunyai umur pakainya,
sebelum umur pakainya terlewati manajemen harus menggantinya dengan yang baru
yang mempunyai fitur teknologi yang lebih baik namun tetap compatible dengan sistem yang ada.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar